MTS NU Salam Bersholawat Bersama Gus Arwan dan Gus Mufid 12 Rabiul Awwal 1447 H/5 September 2025
PERINGATAN MAULID NABI MUHAMMAD SAWPeringatan Maulid Nabi adalah acara umat Muslim di seluruh dunia untuk memperingati dan menghormati hari kelahiran Nabi Muhammad SAW yang jatuh setiap tanggal 12 Rabiul Awal. Kegiatan ini merupakan bentuk ekspresi cinta, menguatkan iman dan ketakwaan, serta merenungkan dan meneladani akhlak...
Selengkapnya
OUTING CLASS MTs NU SALAM goes to Semarang Salatiga
Outing Class merupakan salah satu program pembelajaran yang diharapkan dapat memberikan keterampilan dasar dan pengalaman tertentu sebagai sarana menumbuhkan kreativitas siswa. Selain itu outing class merupakan metode belajar yang menyenangkan, mengajarkan kepada siswa untuk lebih dekat dengan alam atau lingkungan...
Selengkapnya
Peran Guru dalam Membentuk Karakter Siswa: Lebih dari Sekadar Penyampai Informasi
Pendidikan memiliki peran sentral dalam membentuk karakter individu, dan salah satu aktor kunci dalam proses ini adalah guru. Lebih dari sekadar menyampaikan informasi, guru memiliki tanggung jawab untuk membentuk nilai-nilai, etika, dan sikap siswa. Inilah mengapa peran guru dalam membentuk...
Selengkapnya
MTs NU Salam memeriahkan acara Harlah 1 Abad NU
Harlah ini dihardiri jutaan jemaah Nahdlatul Ulama dan kader, sejumlah ulama-ulama dari berbagai negara seluruh dunia, dengan mengusung tema "Mendigdayakan Nahdlatul Ulama Menjemput Abad Kedua Menuju Kebangkitan Baru."Begitupula siswa MTs NU Salam, pada 7 Februari 2023 ini merayakan serta memeriahkan...
Selengkapnya
MTs NU Salam melaksanakan Ziarah dengan Rute Magelang sampai Demak
Magelang - Ziarah kubur sudah menjadi tradisi masyarakat Indonesia sejak lama. Makam yang umumnya dikunjungi pun tak lain adalah kuburan orang tua, keluarga yang wafat, hingga kuburan orang saleh seperti wali atau ulama.Tidak ada waktu tertentu untuk berziarah kubur sehingga...
Selengkapnya
MTS NU Salam Pesta Demokrasi dengan Pemilihan Ketua OSIS Masa Bakti 2023
OSIS (Organisasi Siswa Intra Sekolah) adalah wadah organisasi formal yang ada di setiap sekolah baik SMP maupun SMA. Adapun OSIS dikelola dan dikembangkan oleh Siswa terpilih yang diawasi oleh MPK (Musyawarah Perwakilan Kelas) dibawah binaan Pembina Osis dan Kesiswaan.Biasanya organisasi...
Selengkapnya
MTs NU SALAM